Subscribe:

Selasa, 28 Mei 2013

Beberapa Manfaat + Khasiat Telur Untuk Kesehatan Dan Program Diet

Biolonist | Biolo Slimming capsule - Salam Sehat, 
Manfaat/Khasiat Telur
Telur Merupakan makanan yang paling sering kita temui, tetapi apakah kita mengetahui manfaat dari telur? Ada beberapa trainer justru melarang untuk mengkonsumsi kuning telur. Perlu diketahui, bahwa dokter dari USA sudah meneliti dan kuning telur adalah bagian telur yang paling banyak mengandung zat yang bermanfaat dibandingkan putih telur.
Anda tidak perlu makan makanan mahal untuk mendapatkan gizi seimbang. Selain sebagai murah, Telur adalah makanan super yang mengandung banyak protein, asam amino, vitamin dan mineral.
Ahli Gizi Amanda Ursell mengungkapkan, sarapan dengan telur rebus sebelum anak-anak pergi ke sekolah dapat membantu mereka meningkatkan energi dan meningkatkan kekuatan otak mereka. Bayi yang belum lahir juga memiliki IQ lebih tinggi bila ibu hamil secara rutin mengkonsumsi asupan dua telur sehari.

9 manfaat telur untuk kesehatan :

Meningkatkan Konsentrasi
Nutrisi yang baik mempengaruhi kemampuan seorang anak untuk belajar. Penelitian telah menunjukkan bahwa makan sarapan yang seimbang yang mencakup telur pada anak dapat meningkatkan:

Senin, 20 Mei 2013

3 Pilihan Sereal untuk Sarapan yang Tak Bikin Gemuk




Sereal dan susu merupakan menu sarapan yang cukup banyak menjadi pilihan karena praktis disajikan dan cukup mengenyangkan. Namun kebanyakan sereal sarapan pagi cenderung tidak sehat dan menggemukkan karena tinggi kandungan gula, juga miskin nutrisi.


Bila Anda terbiasa mengonsumsi sereal untuk sarapan, tidak perlu menggantinya dengan menu lain. Hanya saja, pilihlah jenis serealia yang sehat dan tidak mengandung gula atau pemanis buatan. Satu lagi yang penting, sereal harus dimakan bersama susu skim atau rendah lemak jika Anda ingin menjaga berat badan tetap ideal. Dokter dan pakar kesehatan Dr Shikha Sharma memberi petunjuk jenis-jenis sereal yang sehat untuk dikonsumsi dan tak bikin gemuk, seperti yang dikutip dari Times of India.

1. Cornflake
Keripik jagung mengandung karbohidrat, zat besi dan vitamin B kompleks. Cocok dikonsumsi anak-anak maupun orang dewasa. Pilih cornflake yang tidak diberi pemanis. Bila ingin rasa yang lebih enak, Anda bisa menambahkan potongan pisang, stroberi atau taburan kismis. Selalu perhatikan jumlah kalori dan angka kecukupan gizi pada label kemasan untuk mencegah Anda makan berlebihan.

Kamis, 09 Mei 2013

8 Rahasia Wanita dari Jepang Menjadi Langsing Secara Alami.



1. Ikan
Wanita jepang itu makan ikan sekitar 69 kg pertahun. Mengganti makanan daging darat dengan ikan selain salah satu cara langsing..ternyata juga dapat untuk menurukan resiko penyakit jantung.Oh ya ikan favorite mereka adalah salmon.
2. Kecap
Masyarakat jepang juga  mengkomsumsi kecap dengan jumlah yang banyak. Dari penelitian yang ada bahkan bisa sampai 10 kali dari negara lain yang ada di dunia. Untuk tips langsing ini, Sekarang anda boleh mengatakan WOW!
Mengapa bisa menjadi cara langsing? karena kecap di masyarakat jepang memiliki kandungan rendah lemak dan kalori. Serta memiliki protein yang tinggi.
3. Buah dan sayuran segar
Bagi anda wanita yang sering mencoba berbagai tips langing, pasti sudah tahu bahwa salah satu cara menjad langsing adalah dengan memakan Buah dan sayuran segar. Wanita jepang melakukannya….dan saatnya anda juga melakukan supaya jadi langsing.
4. Kedelai
Cara langsing yang alami adalah memberi makanan dengan bahan dari kedelai.  Dan itu sudah menjadi wajib bagi wanita jepang.